New Toyota Innova 2023 Siap Meluncur! Full Fitur Canggih & Mesin Hybrid? Yuk Kita Cek

13 September 2022, 15:16 WIB
New Toyota Innova 2023 Siap Meluncur! Full Fitur Canggih & Mesin Hybrid? Yuk Kita Cek /Tangkap layar YouTube/

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Dunia otomotif kembali dihebohkan dengan kabar kemunculan New Toyota Innova versi 2023.

Lebih menghebohkan lagi, New Toyota Innova versi 2023 ini hadir dengan berbagai perubahan di dalamnya, mulai dari desain, fitur hingga mesin.

Nah tidak banyak basa basi lagi, yuk kita simak penjelasan spesifikasi New Toyota Innova versi 2023 dibawah ini.

Sahabat otomotif, seperti yang dilansir Portal Kotamobagu dari chanel YouTube @Auto Speed, New Toyota Innova versi 2023 ini menggunakan teknologi serba baru.

Baca Juga: WOW KEREN! Toyota Luncurkan Mobil Masa Kini, Teknolgi Elektrik Fitur Canggih Bikin Lawan Ngiler

Bahkan fitur dan teknologi yang disematkan pada New Toyota Innova 2023 ini, itu tidak dimiliki oleh versi sebelumnya.

Sebagai MPV yang serba baru New Toyota Innova 2023 ini nantinya akan dilengkapi dengan teknologi canggih.

Bahkan telah dikabarkan untuk sistem mesinnya sempat dipamerkan beberapa waktu yang lalu.

Lebih menarik pada mobil MVP New Toyota Innova 2022 ini, dikabarkan akan menggunakan mesin Hybrid.

Mesin Hybrid tersebut nantinya akan mengkombinasikan mesin konvensional dengan motor listrik.

Baca Juga: KEREN GUYS! Nissan X Trail Terbaru Dibekali E-Power, Siap Gempur Para Pesaingnya

Kemudian kita lanjut pada bagian fitur yang disematkan pada New Toyota Innova, seperti fitur keselamatan dan sebagainya.

Tak hanya itu saja, Toyota Innova Hybrid 2023 juga akan dibekali sistem keamanan Advance driver sistem.

Hal yang paling menarik pada Toyota Innova Hybrid 2023,dikabarkan juga bakal dilengkapi dengan panoramic yang bisa diatur secara elektrik.

Sementara untuk dimensinya New Toyota Innova memiliki panjang sekitar 4,7 m dan jarak sumbu roda 2850 mm.

New Toyota Innova 2023 kabarnya akan hadir dalam 5 pilihan tipe, yakni Toyota Innova jenis tipe G bensin,Type G hi-bred type bensin Hybrid dan type hibrand.

Namun sangat disayang, untuk spesifikasi lengkap mengenai fitur, desain hingga teknologi pada New Toyota Innova Hybrid 2023, belum dikabarkan secara detail.

Terakhir seperti informasi yang beredar New Toyota Innova Hybrid 2023 tidak akan mengeluarkan pilihan mesin diesel.

Lalu untuk peluncurannya, mobil MVP generasi terbaru New Toyota Innova Hybrid 2023 pada November 2022 nanti.

Demikian penjelasan mengenai mobil MVP terbaru, New Toyota Innova Hybrid versi 2023, semoga bermanfaat.***

Editor: Sasmito Wiharjo

Sumber: YouTube @AUTO SPEED

Tags

Terkini

Terpopuler