Honda HR-V Kedatangan Lawan Tangguh! Disebut Toyota Yaris Hybrid, Yuk Intip Spesifikasinya

2 September 2022, 08:44 WIB
Toyota Yaris Hybrid diluncurkan untuk menghancurkan Honda HR-V /Tangkap layar Youtube/AUTO DP

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat – Toyota Yaris Hybrid diluncurkan dengan tampilan cantik, diklaim bisa kalahkan Honda HR-V.

Toyota Yaris Hybrid, sesuai namanya merupakan mobil yang berada di kelas SUV bersama dengan Honda HR-V.

Namun Toyota Yaris Hybrid yang baru saja diluncurkan tersebut, dikabarkan memiliki performa buas dibandingkan dengan Honda HR-V.

SUV Toyota Yaris Hybrid, juga dilengkapi dengan fitur dan teknologi super canggih, yang bisa mengalahkan kecanggihan Honda HR-V.

Baca Juga: Honda Luncurkan Motor Retro Mini Bro! Dijuluki Monkey Sang Perusak Pasar Yamaha XSR 155, Ini Detailnya

Lantas apasaja yang ditawarkan oleh Toyota Yaris Hybrid, sehingga diklaim bisa mengalahkan Honda HR-V?

Dilansir dari kanal Youtube AUTO DP, Toyota Yaris Hybrid merupakan model terbaru yang diluncurkan pabrikan asal jepang di Eropa.

Dimana Toyota Yaris Hybrid, datang dengan tampilan yang lebih segar serta memiliki banyak fitur dan keunggulan.

Memang Toyota Yaris Hybrid belum dijual di Indonesia, namun jika kita perhatikan Ambisi elektrifikasi Toyota di Indonesia, maka tidak menutup kemungkinan model ini akan dijual.

Baca Juga: MENARIK! Ternyata Ini Kelebihan Peugeot Django 150 yang Bikin Vespa Kepanasan, Cek Kelebihannya

Dengan hadirnya Yaris terbaru ini, Toyota mengklaim berhasil membuat mobil yang memiliki pengendalian lincah namun dengan kenyamanan berkendara yang baik serta dilengkapi teknologi keselamatan terbaru.

Secara tampilan tampak Toyota Yaris Hybrid mengadopsi desain Toyota kekinian, terlihat pada bagian wajah sekilas dia tampak seperti Toyota sienta.

Dengan lampu utama berteknologi LED, lalu pada emblemnya dibalut dengan lingkaran biru sekaligus menandakan mobil ini adalah varian Hybrid.

Beralih ke samping, siluet mobil ini berbeda dengan generasi sebelumnya karena Toyota menyebutkan mobil ini dibangun menggunakan platform baru TNGA.

Baca Juga: Terlalu Menawan! Honda Wave Hadir Guys, Dijuluki Penghancur Yamaha 125ZR, Intip Kelebihannya

Mobil hatchback ini merupakan mobil pertama yang mengusung platform Toyota New Global arsitektur B, yang dikhususkan untuk mobil-mobil kecil Toyota.

Beralih ke kaki-kakinya, Toyota Yaris Hybrid menggunakan ban dengan velg berukuran 15 inci.

Bergeser ke belakang buritannya tampak semakin menawan dengan desain cantik pada lampu belakang yang sudah menggunakan LED.

Jika pada bagian depan tampak terlihat seperti Toyota sienta, maka pada desain belakangnya ini tampak terasa ada nuansa Toyota C-HR.

Baca Juga: Yamaha Menggila, Ini 4 Motor Listriknya yang Siap Guncangkan Indonesia, Honda Masih Berani?

Masuk ke dalam kabinnya, aroma desain Toyota terbaru terasa kental, desain dashboardnya berundak tapi sangat menarik.

Kemudian di bagian setir terdapat beberapa tombol-tombol yang memudahkan pengemudi mengaktifkan fitur-fitur mobil seperti audio hingga tombol Crussh Control.

Lalu ada pop up head unit 8 inci yang juga disematkan untuk sistem entertainmentnya, dan di bawahnya ada AC digital menambah kepraktisan mobil ini.

Untuk desain speedometernya tampak seperti desain speedometer milik C-HR.

Baca Juga: ASTAGA! Ternyata Ini Produk Vespa yang Lebih Murah dari Urban Club 125, Harganya Cuman Rp17 Jutaan

Konsol tengahnya terlihat ada 3 tombol, tombol parker otomatis mode berkendara dan tombol TV. Toyota Yaris Hybrid, masih menggunakan rem tangan tuas.

Sementara itu, pada area penumpang untuk ruang kaki tampak sedikit sempit tapi untuk ruang Kepala cenderung cukup.

Dapur pacu yang digunakan pada Toyota Yaris Hybrid yakni, dibekali 3 pilihan mesin pertama dengan teknologi Hybrid yang dikawinkan dengan mesin 1.500 cc 3 silinder yang bertenaga 89 daya kuda dan torsinya 120 nm.

Sementara motor listriknya menyumbangkan tenaga sebesar 79 DK dan torsi 141 nm, Toyota mengklaim hasil konsumsi bahan bakar Yaris bisa mencapai 36 km per liter.

Baca Juga: HADIR di INDONESIA! Ternyata Ini yang Ditawarkan Yamaha New NMAX V2, Dijuluki Raja Maxi dan Perusak Honda PCX

Pilihan mesin keduanya, 1500 CC 4 silinder mesinnya mampu menghasilkan tenaga mencapai 118 DK dan mesinnya tersebut juga dikombinasikan dengan pilihan transmisi manual 6 percepatan atau otomatis directive.

Sedangkan untuk pilihan mesin terakhir, tersedia pilihan mesin 1000cc 3 silinder bertenaga 68 daya kuda yang dikawinkan dengan transmisi super CVT.

Sebagai informasi, saingan dari Honda HR-V tersebut, yakni Toyota Yaris Hybrid di Jepang dijual mulai 1.395.000 Yen atau sekitar Rp178 juta rupiah untuk varian 1 liter dan 2.493.000 Yen atau setara Rp 318 juta rupiah untuk varian Hybrid.***

Editor: Surahman Mokoagow

Sumber: Youtube Auto DP

Tags

Terkini

Terpopuler