Suzuki Alto K10 Diluncurkan, Mobil Hemat BBM dan Dijuluki Pembunuh Toyota Agya, Cek Kelebihannya

27 Agustus 2022, 19:49 WIB
Suzuki Alto K10, dijuluki mobil hemat BBM dan pembunuh Toyota Agya /Tangkap layar Youtube /OTOMOTIF UPDATE

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat – Suzuki Alto K10 diluncurkan, mobil tersebut hemat BBM dan dijuluki pembunuh Toyota Agya.

Selain hemat BBM, Suzuki Alto K10 juga hadir dengan tampilan yang elegan dan mewah, dimana pembunuh Toyota Agya tersebut juga sangat menawan.

Suzuki Alto K10, dilengkapi dengan mesin yang super buas dan liar, yang jika dibandingkan dengan Toyota Agya, mobil hemat BBM itu dikatakan lebih unggul.

Dilansir dari kanal Youtube OTOMOTIF UPDATE, Suzuki Alto K10, diklaim bisa menempuh jarak 24 Km, hanya dengan 1 liter BBM, dimana itu lebih hemat BBM dibanding Toyota Agya.

Baca Juga: Lawan Baru Mitsubishi Xpander Diluncurkan, Disebut Toyota Sienna dan Adiknya Innova

Mobil hemat BBM itu, juga dilengkapi dengan teknologi super canggih, dimana Suzuki Alto K10, lebih unggul dibanding Toyota Agya.

Lantas apa saja yang diunggulkan Suzuki Alto K10 selain hemat BBM, sehingga bisa menghancurkan Toyota Agya?

Suzuki Alto K10, didesain dengan platform yang diberi nama Heartect, dan sebelumnya sudah diaplikasikan pada beberapa model Suzuki lainnya seperti Swift serta XL7.

Mobil hemat BBM tersebut, juga hadir dalam enam varian, serta bagian depan dari model ini didominasi oleh grill yang berukuran cukup besar dan dihiasi logo S di bagian kap mesin.

Baca Juga: Yamaha Nmax Kedatangan Lawan Tangguh, Dijuluki si Gembot dan Bongsor, Yuk Intip Kelebihannya

Suzuki Alto K10, memiliki dimensi yang cukup luas, dimana mobil ini memiliki panjang 3.530 mm, lebar 1.490 mm dan tinggi 1.520 mm.

Suzuki Alto K10, juga hadir dengan fitur-fitur canggih lainnya, misalnya power window pada baris depan, panel instrumen digital hingga sistem hiburan dengan dukungan koneksi ke ponsel.

Selain itu, Suzuki Alti K10, memiliki performa mesin yang buas, yakni mesin tiga silinder berkapasitas 1.000 Cc dengan Dual VVT, yang bisa menghasilkan tenaga 66 daya kuda dengan torsi puncak 89 Nm.

Tenaga yang dihasilkan oleh Suzuki Alto K10, akan disalurkan melalui pilihan transmisi manual atau AGS, ke roda depan.

Baca Juga: Monster Kecil Berevolusi, Honda Luncurkan Brio Hybrid Penghancur Daihatsu Ayla EV, Cek Spesifikasinya

Selain itu, yang lebih menakjubkan dari mobil ini, yaitu konsumsi bahan bakarnya bisa mencapai 24 kilometer per liter.

Di India, pembunuh dari Toyota Agya ini, yakni Suzuki Alto K10 yang disebut mobil hemat BBM, ditawarkan dengan harga mulai dari INR399 ribu rupe atau setara Rp74 juta rupiah. ***

Editor: Surahman Mokoagow

Sumber: Youtube OTOMOTIF UPDATE

Tags

Terkini

Terpopuler