Ingin Hati Tenang? Simak Nasihat Buya Yahya Sesuai Tuntunan Syariat Islam

- 12 Mei 2022, 20:30 WIB
Ingin Hati Tenang? Simak Nasihat Buya Yahya Sesuai Tuntunan Syariat Islam
Ingin Hati Tenang? Simak Nasihat Buya Yahya Sesuai Tuntunan Syariat Islam /Tangkap layar YouTube/Buya Yahya

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Ingin hati selalu tenang, ada baiknya anda simak nasihat Buya Yahya sesuai tuntunan syariat Islam.

Buya Yahya sangat populer, dengan nasihat tuntunan syariat Islam yang mudah di pahami dan bisa diterapkan dalam kehidupan sehari hari.

Seperti dikutip PORTAL KOTAMOBAGU (Pikiran-Rakyat) dari YouTube Al Bahjah TV, Buya Yahya menyampaikan bagaimana cara agar hati selalu tenang menurut syariat Islam.

Baca Juga: Gus Baha Berikan Rahasia Untuk Sujud Hati, Begini Penjelasannya

Buya Yahya yang merupakan, Pengasuh Lembaga Pengembangan Da'wah dan Pondok Pesantren Al-Bahjah ini mengatakan, ketenangan hati akan didapatkan dengan menata pikiran.

"Untuk mendapatkan ketenangan, yang perlu ditata adalah pikiran dan hati," nasihat Buya Yahya.

Sebab menurut Buya Yahya, untuk mendapatkan ketenangan hati perlu mengatur cara berpikir sesuai syariat Islam.

“Kalau hati dan pikiranmu di sambungkan dengan hal yang bikin gelisah, maka gelisah," ucap Buya Yahya.

Baca Juga: Ingin Kaya Raya di Dunia dan Selamat di Akhirat? Simak Nasihat Buya Yahya Tentang Keutamaan Sedekah

Halaman:

Editor: Paisal Ibrahim Tuliabu

Sumber: YouTube @Al-Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x