Ternyata Ada Negara yang Menggaji Pengangguran, Malta Salah Satunya

- 19 Mei 2021, 20:37 WIB
Ilustrasi pengangguran.
Ilustrasi pengangguran. /Pixabay/Lukasbieri

PORTAL KOTAMOBAGU - Adanya pengangguran dapat menjadi permasalahan yang serius dalam sebuah negara.

Pengangguran pun cukup dekat kehidupan kita saat ini.

Di sekitar kita masih banyak ditemui adanya orang yang menganggur.

Baca Juga: Jokowi Angkat Suara terkait Hasil TWK Pegawai KPK, Novel Baswedan Ungkap Kasus Korupsi Bansos Rp100 Triliun

Namun, ternyata ada negara yang menggaji pengangguran.

Dilansir dari Galamedia News dalam artikel berjudul "Surganya Para Pengangguran, Berikut 5 Negara yang Menggaji Pengangguran, Nomor 2 Negara Biasa!", berikut lima negara yang menggaji pengangguran.

1. Finlandia

Pada tahun 2018, dikabarkan Finlandia jadi negara pertama yang memberikan gaji bulanan bagi pengangguran sebesar 600 dolar AS (Rp 8,4 juta) perbulan tanpa syarat dan tanpa embel-embel kartu atau semacamnya.

Baca Juga: Kumpulan Quotes Hari Kebangkitan Nasional 20 Mei, Cocok untuk Status Medsos

Halaman:

Editor: Indra Umbola

Sumber: Galamedia News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah