Merasa Tak Diakui Sebagai Manusia, Donald Trump Tuntut Facebook, Twitter, dan Google

- 8 Juli 2021, 19:15 WIB
Merasa Tak Diakui Sebagai Manusia, Donald Tuntut Facebook, Twitter, dan Google
Merasa Tak Diakui Sebagai Manusia, Donald Tuntut Facebook, Twitter, dan Google /REUTERS/Octavio Jones

PORTAL KOTAMOBAGU - Mantan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menjadi sorotan publik karena kelakuannya yang bikin geleng-geleng kepala.

Donald Trump pada Rabu, 7 Juli 2021, secara resmi telah menuntut Twitter, Facebook, serta perusahaan induk Google Alphabet mencakup semua jajaran eksekutif di dalamnya.

Bukan demi memperlihatkan sensasi, Donald Trump memutuskan menuntut ketiga perusahaan tersebut karena merasa dirinya tidak dianggap sebagai bagian dari manusia oleh Twitter, Facebook, dan Google.

Dengan alasan apa mantan Presiden AS merasa dirinya tidak dianggap manusia?

Dilansir Portal Kotamobagu dari PikiranRakyat-Tasikmalaya.com yang melansir dari laman Reuters, berjudul "Merasa Tidak Dianggap Manusia, Donald Trump Putuskan Tuntut Facebook, Twitter, dan Google"

Keputusan Donald Trump yang demikian karena Twitter, Facebook, dan Alphabet yang menaungi Google telah bersepakat untuk membungkamnya di media sosial (medsos).

Baca Juga: Wsjib Tahu, Inilah Bahaya Sabu yang Dipakai Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie

Menurut Donald Trump, alasan pembungkaman dirinya sama sekali tidak masuk akal.

Dan seperti diketahui, salah satu hak dasar warga AS yaitu kebebasan mengemukakan pendapat.

Halaman:

Editor: Suhendra Manggopa

Sumber: Pikiran Rakyat Tasikmalaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x