Lagi Susah Bangun untuk Shalat Malam? Simak Tipsnya Menurut Ustadz Khalid Basalamah

- 9 Mei 2022, 17:30 WIB
Lagi Susah Bangun untuk Shalat Malam? Simak Tipsnya Menurut Ustadz Khalid Basalamah.
Lagi Susah Bangun untuk Shalat Malam? Simak Tipsnya Menurut Ustadz Khalid Basalamah. /YouTube Khalid Basalamah Official

Kemudian Ustadz Khalid Basalamah mengatakan begitupun yang dikatakan Nabi.

Ada satu jam di malam hari, dan tidak ada seorang pria Muslim yang meminta kebaikan dunia dan akhirat kepada Tuhan kecuali bahwa Dia memberikannya kepadanya, dan hal tersebut ada di setiap malam.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Pisces 10 Mei 2022: Anda Perlu Berpikir di Luar Kotak dan Bekerja Lebih Keras Hari Ini

“Sesungguhnya pada malam hari ada waktu tertentu, yang jika seorang muslim meminta kepada Allah kebaikan dunia dan akhirat pada waktu itu, maka Allah pasti akan memberikannya kepadanya, dan itu ada setiap malam, Hr. Muslim; Shahih," kata Ustadz Khalid Basalamah.

Ustadz Khalid basalamah kemudian mengemukakan pandangan ulama Ibnul Qayyim rahimahullah.

Baca Juga: Primbon Jawa Kelahiran 17 Mei 1995 Menurut Hitungan Wuku dan Weton

"Cobalah renungkan bgmna Allah balas rasa gelisah, takut & gundah gulana mereka diatas tempat tidur saat bangun utk melakukan shalat malam dgn kesenangan jiwa didalam Surga." pungkasnya. ***

Halaman:

Editor: Mohamad Ramdhani Amiri

Sumber: akun Ig @Ustadz Khalid Basalamah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah