Pertandingan ke 33 Liga Spanyol Osasuna vs Real Madrid 1-3, Cek Statistik

- 21 April 2022, 04:45 WIB
Osasuna vs Real Madrid. Tanggal layar saat Lucas Vasces cetak Gol ke tiga Madrid
Osasuna vs Real Madrid. Tanggal layar saat Lucas Vasces cetak Gol ke tiga Madrid /

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Real Madrid bertandang ke Osasuna untuk melakoni lanjutan liga Spanyol pertandingan ke 33, dini hari 03:00 WIB.

Bertindak sebagai tim tamu Real Madrid menggunakan formasi 4-3-3 dengan mengandalkan pemain tengah D. Ceballos, E Camavinga dan F Valverde.

Sementara tim tuan rumah Osasuna menggunakan formasi 4-5-1 yang mengandalkan satu striker yaitu A Budimir.

Baca Juga: Manchester United Segera Miliki Pelatih Baru di Musim Panas Mendatang

Berjalannya pertandingan kedua tim Osasuna dan Real madrid langsung adu strategi di menit-menit awal berjalan.

Alhasil, menit ke 12 Real Madrid berhasil unggul atas gol yang disarangkan oleh David Alaba.

Namun keunggulan tersebut tidak berlangsung lama, pasalnya tim Osasuna berhasil menyamakan skor berkat striker A Budimir di menit ke 13.

Baca Juga: Inilah, Penyebab Anak Kembar Ronaldo Meninggal Dunia

Memasuki pertengahan 45 menit pertama, Real Madrid lebih agresif dan pola permainan lebih menekan lagi.

Halaman:

Editor: Sasmito Wiharjo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x