Kaleidoskop: Inilah Deretan Ponsel Kelas Atas yang Meluncur di Indonesia Selama Tahun 2022

- 30 Desember 2022, 18:43 WIB
Deretan ponsel kelas atas yang meluncur di Indonesia selama tahun 2022
Deretan ponsel kelas atas yang meluncur di Indonesia selama tahun 2022 /Tangkapan layar Instagram/@iphone_14pro_maxx

Ponsel ini juga dijanjikan menawarkan visual yang satu langkah lebih maju dibandingkan dengan para pesaingnya. Ponsel ini dipasarkan dengan harga Rp15.999.000.

iPhone 14 Pro Max

Apple sebagai pemain ponsel kelas atas di Indonesia juga merilis varian terbaik iPhone 14 series, yaitu iPhone 14 Pro Max, yang membawa paling banyak keunggulan.

Selain layar yang lebar, tampilan "Dynamic Island" yang memberi suasana baru dan menghilangkan notch atau "poni" khas Apple di generasi-generasi sebelumnya, menjadi keunggulan ponsel cerdas ini.

Chipset yang dibawa juga membawa teknologi terbaru, yakni A16 Bionic dengan sistem operasi teranyar iOS 16. Ponsel ini tersedia dengan harga mulai dari Rp21.399.000 dengan kombinasi RAM 6 GB serta ROM 128 GB.

iQOO 11 5G

Meski sangat baru, iQOO langsung berani meluncurkan ponsel kelas atas sebagai pengenalan perdananya ke Indonesia, yang ada pada iQOO 11 5G.

Ponsel ini membawa teknologi paling anyar sebagai keunggulan yang tak didapatkan di ponsel-ponsel sebelumnya, berupa chipset Snapdragon 8 gen 2.

Kameranya yang berkinerja 50 MP membuat mereka yang ingin pengalaman teknologi teranyar tidak ada salahnya mencoba ponsel ini.

Ponsel ini dibanderol Rp10.999.000 dengan kombinasi RAM 16 GB dan ROM 256 GB.

Halaman:

Editor: Sahril Kadir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah