Redmi Note 11 Pro Bisa Bikin Oppo A96 Terpojok, Kamera 108 MP, Pengisian Daya Singkat dan Lebih Murah

- 17 Oktober 2022, 23:34 WIB
Redmi Note 11 Pro Bisa Bikin Oppo A96 Terpojok, Kamera 108 MP, Pengisian Daya Singkat dan Lebih Murah
Redmi Note 11 Pro Bisa Bikin Oppo A96 Terpojok, Kamera 108 MP, Pengisian Daya Singkat dan Lebih Murah /Instagram @xiomi_jo/tangkapan layar/

PORTAL KOTAMLBAGU, Pikiran Rakyat - Mengejutkan, ponsel Redmi Note 11 Pro yang masih lebih tangguh dari Oppo A96 dengan harga lebih murah di Indonesia.

Meskipun lebih murah, Redmi Note 11 Pro mengusung baterai 5000 mAh yang sama dengan ponsel Oppo A96 di Indonesia.

Sebelum menentukan Redmi Note 11 Pro atau ponsel Oppo A96 bro, sebaiknya kita ulas bersama sedikit perbandingan kedua HP ini.

Baca Juga: Benelli Motobi 200 Evo Motor Cruiser Penjelajah Bergaya Klasik di Indonesia, Simak Spesifikasinya

Redmi Note 11 Pro telah dibekali layar super Amoled 6,67 inci full HD plus, 124hz dengan tingkat kecerahan 1200 nits.

Soal dapur pacu, pabrikan Redmi telah membekali chipset MediaTek Helio G96, yang didukung dengan pilihan RAM 6 atau 8 GB serta penyimpanan data 128 GB.

Redmi Note 11 Pro Bisa Bikin Oppo A96 Terpojok, Kamera 108 MP, Pengisian Daya Singkat dan Lebih Murah
Redmi Note 11 Pro Bisa Bikin Oppo A96 Terpojok, Kamera 108 MP, Pengisian Daya Singkat dan Lebih Murah

Sementara Oppo A96 hanya punya layar IPS LCD 6,59 inci full HD plus, 90hz dengan tingkat kecerahan tertinggi hanya 600 nits.

Soal dapur pacu, pabrikan Oppo telah membekali chipset yang lebih baik di kelasnya, yaitu Qualcomm Snapdragon 680.

Bukan hanya itu, kinerja dapur pacu juga di dengan dukungan RAM 8 GB serta penyimpanan data yang sangat besar, yaitu 256 GB.

Baca Juga: 17 JUTAAN! Siap Ganggu Pasar Honda Scoopy dan Genio, TVS Luncurkan Skutik Retro di Indonesia

Begitu juha soal pengisian daya baterai Oppo A96 yang tergolong cepat dengan dukungan teknologi canggih.

Karena ponsel kebanggan Oppo ini telah didukung teknologi pengisian 33 watt SUPERVOOC bro.

Bahkan diklaim pengisian daya Ponsel Oppo A96 ini dari 0 persen sampai 55 persen hanya membutuhkan waktu 30 menit saja.

Namun, yang cukup mengejutkan Redmi Note 11 Pro 0 persen sampai 51 persen hanya butuh waktu 15 menit bro.

Redmi Note 11 Pro Bisa Bikin Oppo A96 Terpojok, Kamera 108 MP, Pengisian Daya Singkat dan Lebih Murah
Redmi Note 11 Pro Bisa Bikin Oppo A96 Terpojok, Kamera 108 MP, Pengisian Daya Singkat dan Lebih Murah

Meskipun lebih murah dari Oppo, Redmi telah membekali fitur pengisian daya cepat atau Turbo Charging dengan 67 watt pada ponsel ini.

Bukan hanya itu saja, Redmi telah bekali ponsel ini dengan empat kamera belakang, yaitu kamera utama 108 MP, kamera ultra wide 8 MP, kamera makro 2 MP, dan kamera depth sensor 2 MP bro.

Bahkan kamera selfi Redmi Note 11 Pro punya kapasitas yang sama dengan Oppo A96, yaitu 16 MP.

Faktanya, Opp A96 hanya memiliki kamera utamanya 50 MP dengan harga Rp4.099.000 otr Jakarta.

Sementara harga, Redmi Note 11 Pro 4G varian 6/128 GB Rp3.599.000 dan pilihan 8/128 juga lebih murah dari Oppo A96, yaitu Rp3.899.000.

Untuk diketahui, semakin menekan pasar Oppo A96 di Indonesia, Redmi Note 11 Pro 5G dengan desain baru juga sudah diluncurkan.***

Editor: Paisal Ibrahim Tuliabu

Sumber: oppo.com redmi.mi.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah