Murah Tapi Enggak Murahan, Berikut Rekomendasi 10 HP Berkualitas Harga Mulai dari 1 Jutaan

- 9 Oktober 2022, 14:17 WIB
Murah Tapi Enggak Murahan, Berikut Rekomendasi 10 HP Berkualitas Harga Mulai dari 1 Jutaan / ilustrasi
Murah Tapi Enggak Murahan, Berikut Rekomendasi 10 HP Berkualitas Harga Mulai dari 1 Jutaan / ilustrasi /samsung.com/mi.co.id/realme.com

Oppo A55 punya kamera depan 16 MP. Di punggungnya ada trio kamera yang masing-masing memiliki ukuran 50 MP, 2 MP macro dan 2 MP depth. HP OPPO A55 punya resolusi kamera tinggi yang mampu hasilkan kualitas foto terbaik di kelas harga murah. Oppo 55 dibanderol dari harga Rp1.8 juta hingga Rp2 jutaan tergantung RAM dan ROM yang ditawarkan.

Baca Juga: Keren! HP Murah, Spesifikasi Oppo A76 tak Bisa Digarukan

6. Xiaomi Redmi 10C

Xiaomi Redmi 10C
Xiaomi Redmi 10C Mi.co.id

Xiaomi Redmi 10C memiliki resolusi belakang yang cukup besar dengan ukuran 50 MP dan 2 MP, sedangkan kamera depan berukuruan 5 MP. Redmi 10C membawa pembawaan chipset Snapdragon 680 dan didukung dengan fabrikasi 6nm yang didukung teknologi penyimpanan UFS 2.2.

Hal itu membuat performa HP Xiaomi Redmi 10C cukup gesit. Hp ini bisa diandalkan untuk gaming dan multitasking. Hp ini dibekali dengan baterai 5000mAh dan mendukung pengisian daya cepa 18W. Xiaomi Redmi 10C dibanderol dengan harga Rp1.599 juta.

7. Xiaomi redmi 10A

Xiaomi redmi 10A
Xiaomi redmi 10A mi.co.id

Ada lagi HP murah dari Xiaomi yakni Xiaomi Redmi 10A. Dibekali dengan chipset MediaTek Helio G25 yang sudah cukup gahar dan cepat, apalagi ditambah pilihan RAM 3GB.

Untuk soal baterai punya ukuran besar 5000mAh sehingga cocok digunakan saat harian, mulai dari bekerja, gaming dan nonton film. Harganya pun dibanderol hamper mirip dengan Xiaomi 10C yakni Rp1.5 jutaan.

Halaman:

Editor: Moh Irfany Alhabsyi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah