Rekomendasi HP Spek Gaming dari Infinix Harga 2jutaan, Dijamin auto puas

- 29 September 2022, 19:29 WIB
Infinix Zero X Neo salah satu hp spek game murah. / Foto : Tangkapan Layar Youtube  @Mau Gadget
Infinix Zero X Neo salah satu hp spek game murah. / Foto : Tangkapan Layar Youtube @Mau Gadget /

Pada bagian layar Infinix Note 12 Pro, menggunakan desain ponsel dengan layar jumbo hampir 7inci, tepatnya di 6,95 inci full HD+ dengan panel IPS yang sudah mendukung refresh rate tinggi 120hz.

Baca Juga: Hadirkan Fitur Ekslusif, Begini Spesifikasi Motherboard AMD X670 dari GYGABYTE

Kameranya menggunakan triple camera dengan konfigurasi 64MP kamera utama, 13MP Camera telephoto dan 2MP depht sensor, untuk kamera depannya beresolusi 16MP.

Urusan chipset, Infinix Note 12 Pro dibekali mesin MediaTek Helio G96 dengan RAM 8GB LPDDR 4x dan storagenya 128GB USS2.2. Sehingga menghasilkan skor Antutu versi 9 sebesar 340.037 points.

Settingan tertinggi untuk PUBG mobile dibalance ultra dan stabil di 40fps dan sudah memiliki gyro yang responsive, sedangkan untuk game mobile Legends bisa di settingan graphic Ultra dan mode high frame rate.

Infinix Note 12 Pro memiliki kapasitas baterai sebesar 5000mAh dengan dukungan fast charging 33 Watt dan fitur 30x kali telescope zoom, Monster gamekit dan sinematik dual speaker dengan DTS.

Baca Juga: Berikut Tips Perawatan Motor Listrik Biar Tetap dalam Kondisi Baik, Yuk Disimak

Sedangkan untuk harga, Infinix note 11 pro dijual dengan banderol Rp 2.850.000 untuk versi 8GB/128GB.

4. Infinix Note 10 Pro NFC

Di urutan keempat ada Infinix Note 10 Pro NFC. HP ini adalah generasi kesepuluh dari line up serie Note.

Halaman:

Editor: Ashaf Ayub Korompot

Sumber: Youtube @Mau Gadget


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah