5 Planet Sejajar 24 Juni 2022: Menyebabkan Fenomena Ombak Terbesar, Tercepat, Terpanjang di Bumi, Benarkah?

- 23 Juni 2022, 08:30 WIB
5 Planet Sejajar 24 Juni 2022: Menyebabkan Fenomena Ombak Terbesar, Tercepat, Terpanjang di Bumi, Benarkah?
5 Planet Sejajar 24 Juni 2022: Menyebabkan Fenomena Ombak Terbesar, Tercepat, Terpanjang di Bumi, Benarkah? /KELLEPICS/1037 image/

Berbeda dengan planet Merkurius yang akan menjadi yang paling sulit ditemukan, jika kalian tidak mengetahui posisinya.

Ditambah lagi waktu terbitnya sekitar pukul 4.30 pagi dan bisa saja kalah terang dengan cahaya matahari.

Baca Juga: Nasihat Buya Yahya Tentang Tips Menghadapi Orang Tua yang Sudah Lanjut Usia Agar Mendapat Berkah

Namun, diprediksi planet Merkurius akan sangat renda di timur-timur laut sekitar 30 sampai 40 menit, sebelum matahari pagi terbit.

Agar mendapatkan pengalaman pengamatan yang lebih baik dan jernih, Anda harus menggunakan teleskop.

Bagi Anda yang mungkin tidak sempat melihat fenomena ini, tidak usah menyesal ataupun meras terlewatkan kejadian penting.

Sebab di masa mendatang akan terjadi lagi fenomena planet sejajar ini, bahkan jauh lebih indah.

Menurut peneliti, 8 planet sejajar akan terjadi lagi di tata surya bimasakti di masa mendatang.

Diprediksi tanggal terdekat untuk terjadinya fenomena 8 planet sejajar ini adalah pada tanggal 6 Mei tahun 2492.

Kalian perlu menunggu sekitar 470 tahun lagi, untuk dapat menyaksikan fenomena planet sejajar yang indah ini lagi.

Halaman:

Editor: Paisal Ibrahim Tuliabu

Sumber: YouTube @Nasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah