5 Tanda Pria Selingkuh Menurut Psikologi, Salah Satunya Sering Menyalahkan Anda

- 2 Mei 2021, 23:16 WIB
Ilustrasi 3 hati yang melambangkan perselingkuhan.
Ilustrasi 3 hati yang melambangkan perselingkuhan. /Pexels.com/alleksana

Hal itu merupakan bentuk kewaspadaan pasangan Anda agar tidak ketahuan ketika sedang berselingkuh.

Terlebih lagi, jika Anda ingin meminjam ponselnya namun sulit diberikan bahkan setelah merayu-rayu untuk meminjamnya, mungkin sikapnya tersebut karena ada sesuatu yang ingin dirahasiakan.

Baca Juga: Gubernur Anies Baswedan Langsung Lakukan Sidak, Usai Vidio Kerumunan di Tanah Abang Trending di Medsos

2. Jarang bisa dihubungi

Ciri pria lainnya yang mudah berselingkuh menurut psikologi yaitu mereka cenderung sulit atau jarang bisa dihubungi.

Hal itu bisa menjadi tanda bahwa ada hal lain yang lebih penting daripada Anda atau mungkin juga pasangan Anda telah berselingkuh.

Apabila seringkali pria tidak menjawab panggilan dan mengabaikan pesan teks Anda, hal itu bisa diwaspadai.

3. Tampil lebih menarik

Pria yang selingkuh menurut psikologi juga akan memiliki tampilan yang lebih menarik daripada sebelumnya ketika bertemu dengan Anda.

Apabila pasangan mulai berolahraga, makan lebih sehat, memakai parfum, dan berpakaian lebih modis, itu bisa menjadi tandanya.

Halaman:

Editor: Suhendra Manggopa

Sumber: Ringtimes Bali


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah