Mobil Baru Ayla EV Hybrid Desain Sporty Resmi Meluncur di Tanah Air, Cek Keunggulannya

- 4 Desember 2022, 22:27 WIB
Daihatsu Ayla EV hadir dengan penggerak utama listrik.
Daihatsu Ayla EV hadir dengan penggerak utama listrik. /

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat -  PT Astra Daihatsu Motor meluncurkan listrik baru bernama Ayla EV.

Mobil Ayla Ev Hybrid resmi meluncur di Tanah Air. Mobil baru Daihatsu ini pertama kali diperkenalkan pada ajang GIIAS 2022.

Ayla Ev dibantu dengan mesin Hybrid, menjadikannya sebagai kendaraan yang ramah lingkungan. Dari segi desain tetap menggunakan standar Ayla.

Baca Juga: Mirip KLX, Kawasaki Stockman Jadi Pilihan Baru Pecinta Motor Trail

Sedangkan untuk badge Ayla EV menggunakan LED dan headlight serta proyektor di bawah LED sehingga memberikan tampilan yang lebih sporty.

Bagian dashboard masih standar dan kamera spion serta displaynya tampil keren sedangkan spido sudah full TFT.

Untuk velg menggunakan tuton police  dengan ukuran ban 205/40 R17 GT Radial. Rem belakang menggunakn tromol.

Baca Juga: Honda Recall Sejumlah Honda Brio hingga Accord, Ternyata Ini Masalah Utamanya

Ayla Ev dibekali baterai 32KW yang mampu mengeluarkan tenaga kuat yang mampu menempuh jarak sekitar 200 kilometer dan torsi 223Nm.

Halaman:

Editor: Rudini Radiman

Sumber: Daihatsu Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x