Selain Keren, Motor Listrik E01 Mirip Yamaha NMax Ini Dibekali Mesin yang Bertenaga

- 13 Agustus 2022, 19:17 WIB
Selain Keren, Motor Listrik E01 Mirip Yamaha NMAX Ini Dibekali Mesin yang Bertenaga./tangkap layar
Selain Keren, Motor Listrik E01 Mirip Yamaha NMAX Ini Dibekali Mesin yang Bertenaga./tangkap layar /YouTube @OC OTO/

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat -
Persaingan motor listrik telah dimulai, dimana sudah banyak yang dirilis oleh setiap pabrik motor, salah satunya adalah Yamaha E01.

Diketahui Yamaha telah merilis motor listrik pada tahun 2019, motor tersebut adalah Yamaha E01 yang diperkenalkan di Tokyo Motor Show 2019.

Banyak yang menilai bahwa Yamaha E01 alias Yamaha electric zero one ini mirip dengan Yamaha NMax.

Baca Juga: Perebutan Takhta Supercar, Ferrari Luncurkan 296 GTB untuk Musnahkan Lamborghini Aventador, Selengkapnya

Meski bukan seperti motor konvensional pada umumnya. Namun Yamaha E01 hadir dengan tampilan dan kemampuan yang tidak kalah saing dengan motor lainnya.

Jika dibandingkan kekuatan motor listrik Yamaha E01 ini berkekuatan 125 cc seperti motor konvensional lainnya.

Namun, jika masi penasaran seperti apa spesifikasinya? Untuk itu tetap simak artikel ini sampai habis.

Baca Juga: Bukan Pajero & Fortuner, ini Dia Raja SUV Diesel Terbaru Hadir di GIIAS 2022

Dikutip Portal Kotamobagu dari Kanal YouTube @OC OTO bahwa, desain Yamaha E01 punya tampilan mirip NMax, terutama dari bodi depan, setang dan dek kaki yang terpisah.

Halaman:

Editor: Mohamad Ramdhani Amiri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x