Rasmus Hojlund Masih Sulit Membawa Manchester United Ke Jalur Kemenangan

- 7 November 2023, 08:36 WIB
Rasmus Hojlund
Rasmus Hojlund /espn.com/

Portalkotamobagu.com - Rasmus Hojlund kini mendapati dirinya terjebak dalam situasi yang hampir mustahil di Manchester United.

Ia merupakan striker yang diharapkan klub dapat bersaing dengan Harry Kane, yang merupakan penandatanganan prioritas musim panas ini.

Terlebih lagi, beban berat pun diemban olehnya ketika harus bersaing dengan Erling Haaland yang bermain di seberang kota, bersama Manchester City.

Baca Juga: Erling Haaland Alami Cedera Saat Melawan Bournemouth, Ini Tanggapan Pep Guardiola

Dilansir dari situs @espn.com, saat ini Kane dan Haaland telah mengukir prestasi dalam daftar top skor Bundesliga dan Liga Premier.

Dimana, Kane sudah mencetak sepuluh gol di liga bersama Bayern Munich, serta Haaland yang mengoleksi sebelas gol untuk City.

Sedangakan, Hojlund masih terjebak dalam penantian untuk mencatatkan golnya.

Baca Juga: Real Madrid Bantah Adanya Pembicaraan Kontrak dengan Kylian Mbappe, Untuk Musim Depan?

Gol liga pertamanya bersama United masih tertunda, bahkan setelah delapan penampilan di bawah Arah pelatih Erik ten Hag.

Halaman:

Editor: Widodo Mahaputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x