1 Tanda Pintu Taubat Masih Dibuka bagi Orang yang Banyak Sekali Melakukan Dosa Menurut Syekh Ali Jaber

- 22 September 2021, 08:16 WIB
1 tanda pintu taubat masih dibuka bagi orang yang banyak sekali melakukan dosa menurut Syekh Ali Jaber.
1 tanda pintu taubat masih dibuka bagi orang yang banyak sekali melakukan dosa menurut Syekh Ali Jaber. /Tangkap layar kanal Youtube Syekh Ali Jaber

PORTAL KOTAMOBAGU - Berikut penjelasan Syekh Ali Jaber tentang 1 tanda pintu taubat masih dibuka bagi orang yang banyak melakukan dosa.

Tak ada manusia yang tak pernah melakukan salah dan dosa selama masih hidup di dunia.

Manusia adalah tempatnya salah, kadang karena khilaf atau sengaja melakukan dosa.

Kendati ada manusia yang penuh dengan dosa, namun Allah SWT maha pemurah dan maha pengampun, yang mana sentiasa mengampuni dosa-dosa setiap hamba yang mau bertaubat.

Dalam salah satu ceramahnya, Almarhum Syekh Ali Jaber pernah membahas perihal satu tanda bahwa Allah SWT masih membukakan pintu taubat bagi hambanya yang telah melakukan dosa.

Dikutip Portal Kotamobagu dari PortalJember.com dari video Youtube Muslim - saluran dakwah yang diunggah 27 April 2020 berjudul "Inilah 1 Tanda Allah Masih Membuka Pintu Taubat Bagi Orang yang Berbuat Dosa dan Maksiat, Kata Syekh Ali Jaber".

Dalam dakwahnya itu, Syekh Ali Jaber mengungkapkan bahwa terdapat satu ayat dalam Al Quran, yakni di Surat Az-Zumar ayat 53. Ayat ini begitu dibenci oleh iblis.

Pasalnya, ayat itu merupakan kabar gembira bagi hamba Allah SWT yang telah melakukan dosa. Bahkan yang telah melakukan dosa melampaui batas.

Baca Juga: Hati-hati, Ini Hukumnya Jika Orang Tua Pilih Kasih kepada Anak Menurut Buya Yahya

Halaman:

Editor: Suhendra Manggopa

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x