Makna Nazar dalam Surat Al-Baqarah Ayat 270, Berikut Terjemahaannya

- 7 September 2021, 06:05 WIB
Ilustrasi Al-Qur'an
Ilustrasi Al-Qur'an /Unsplash/The Dancing Rain

PORTAL KOTAMOBAGU - Istilah nazar bermakna mewajibkan sesuatu terhadap diri sendiri yang mana tidak diwajibkan oleh tuntunan syariat Agama Islam.

Seperti misalnya "saya mewajibkan diri melakukan sedekah sebanyak mungkin, atau saya bakal berpuasa beberapa hari dan lain sebagainya".

Pada dasarnya, Allah SWT tahu apa yang diucapkan manusia sekalipun tidak ada siapa pun yang mengetahui ucapannya tersebut.

Baca Juga: Hidup dengan Tetangga yang Cuek, Bagaimana Menyikapinya? Berikut Penjelasan Buya Yahya

وَمَآ اَنْفَقْتُمْ مِّنْ نَّفَقَةٍ اَوْ نَذَرْتُمْ مِّنْ نَّذْرٍ فَاِنَّ اللّٰهَ يَعْلَمُهٗ ۗ وَمَا 

لِلظّٰلِمِيْنَ مِنْ اَنْصَارٍ

wa mā anfaqtum min nafaqatin au nażartum min nażrin fa innallāha ya'lamuh, wa mā liẓ-ẓālimīna min anṣār

"Dan apa pun infak yang kamu berikan atau nazar yang kamu janjikan, maka sungguh, Allah mengetahuinya. Dan bagi orang zalim tidak ada seorang penolong pun" (Q.S. Al-Baqarah : 270)***

Editor: Suhendra Manggopa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah